• SD HEAVEN KIDS
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

PENTINGNYA PENDIDIKAN BAGI MASA DEPAN

Pendidikan merupakan salah satu upaya kita untuk menanggulangi kebodohan dan kemiskinan yang terjadi di Negara kita yaitu Indonesia. Yang mana kita ketahui bersama, bawasannya dengan seseorang mengenyam bangku sekolah maka, orang tersebut telah mengetahui berbagai hal yang ada di dunia ini.

Sebenarnya pendidikan itu dapat kita perolah dimana saja dan kapan saja. Oleh karenaitu, kita sebagai manusia hendaknya mau menyadari hal tersebut. Pendidikan sangat berdampak besar bagi pengaruh perkembangan masa depan. Tidak hanya untuk diri sendiri, bahkan dapat pula berpengaruh bagi bangsa dan Negara Repubik Indonesia.Pendidikan itu ada bersifat formal , non formal dan informal. adapun contohnya bersifat formal yaitu : SD, SMP, SMA, Perguruan Tinggi . dan pendidikan non formal Yaitu dengan cara mengikuti kursus atau bimbingan belajar dan lain sebaginya. bagaimanapun cara kita menempuh pendidikan tersebut, asal kita mau serius dalam menjalaninya maka, sangat berdampak besar bagi masa depan diri sendiri maupun orang lain. Sehingga dengan pendidikan orang akan mampu untuk menata masa depanya dengan bijaksana, dan dapat berfikir lebih kritis dalam memecahkan suatu masalah yang terjadi didalam kehidupannya. dengan kita mengerti tentang pendidikan, maka kita akan mampu untuk membantu pemerintah untuk menciptakan suatu lapangan pekerjaan sehingga tidak banyak pengangguran yang ada di Indonesia. begitu banyak hal penting yang didapat dari kita mengetahui makna pentingnya pendidikan tersebut. Oleh karena itu, hendaknya kita mulai menyadari betapa pentingnya pendidikan tersebut bagi kelangsungan masa depan kita. dan kita sebagai manusia terpelajar hendaknya mau memahami betul hal tersebut. adapun pengertian , fungsi,dan macam – macam pendidikan itu sendiri.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Dinas Pendidikan Pekanbaru Larang Siswa Main Lato-lato di Sekolah: Berbahaya

SuaraRiau.id - Permainan lato-lato kini sedang digandrungi kalangan anak-anak. Seiring berjalannya waktu, permainan asal Amerika Serikat itu disebut berbahaya. Sejumlah imbauan dilakuk

31/07/2024 08:14 - Oleh Administrator - Dilihat 240 kali
PENTINGNYA PUBLIKASI ILMIAH BAGI GURU

Guru pada zaman sekarang ini dituntut lebih profesional,lebih handal,lebih kompeten ,itu sudah menjadi tuntutan masyarakat modern,maka wajar dan pantas bahwa sekarang ini menulis dalam

11/06/2024 13:33 - Oleh Administrator - Dilihat 697 kali
PEMANFAATAN E-LEARNING DALAM DUNIA PENDIDIKAN

Berbicara tentang E-Learning adalah hal yang menarik terutama bila dikaitkan dengan percepatan dan efisiensi dalam dunia pendidikan. Oleh karena itu E-learning sedang banyak diterapkan

11/06/2024 13:33 - Oleh Administrator - Dilihat 620 kali
PENERIMAAN SISWA BARU SD HEAVENKIDS

PENERIMAAN SISWA BARU SD HEAVENKIDS Pekanbaru Tahun Ajaran 2024/2025 Untuk memupuk Sikap Toleransi para peserta didik terhadap keberagaman Agama, SD HEAVENKIDS terlibat aktif dalam keg

11/06/2024 13:30 - Oleh Administrator - Dilihat 1719 kali
Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru mendapat penghargaan oleh BPMP Provinsi Riau

Pekanbaru, 26 November 2023 Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru mendapat penghargaan dalam acara pemberian apresiasi oleh BPMP Provinsi Riau antara lain : 1. Peringkat 2 Kategori Dukunga

11/06/2024 13:27 - Oleh Administrator - Dilihat 900 kali